Sedikit berbagi dengan rekan-rekan tentang sistematika penulisan mengenai skripsi yang saya buat.
Sistematika Penulisan
Penulisan skripsi ini berisi tentang:
Sistematika Penulisan
Penulisan skripsi ini berisi tentang:
Bab I pendahuluan berisikan: a) Latar belakang masalah berisikan latar belakang penelitian, b) Rumusan masalah berisikan rumusan masalah dalam Penelitian Tindakan Kelas berdasarkan latar belakang, c) Tujuan penelitian berisikan tujuan yang akan dicapai dalam Penelitian Tindakan Kelas, d) Manfaat penelitian berisikan manfaat dari hasil Penelitian Tindakan Kelas, e) Metode penelitian memuat uraian teoretik secara garis beras metode yang digunakan, f) Sistematika penulisan berisikan deskripsi isi skripsi secara berurutan mulai dari bab I sampai bab V dan daftar pustaka.
Bab II Kajian Teori berisikan: a) Pembelajaran IPA di SD meliputi 1) Pengertian IPA, 2) Fungsi dan tujuan pembelajaran IPA di SD, 3) Prinsip pembelajaran IPA, 4) Ruang lingkup pembelajaran IPA di SD.
b) Pendekatan inkuiri meliputi 1) Pengertian pendekatan inkuiri, 2) Karakteristik dan proses pendekatan inkuiri, 3) Tujuan pendekatan inkuiri, 4) Ciri pendekatan inkuiri, 5) Prinsip pendekatan inkuiri, 6) Langkah-langkah pendekatan inkuiri 7) Kelebihan dan kekurangan pendekatan inkuiri.
c) Hasil Belajar meliputi 1) Pengertian belajar, 2) Ciri-ciri belajar, 3) Unsur-unsur dalam belajar, 4) Prinsip-prinsip belajar, 5) Pengertian hasil belajar.
Bab III Metode Penelitian berisikan: a) Jenis penelitian, b) Desain penelitian, c) Prosedur penelitian, d) Lokasi dan subjek penelitian, e) Instrumen penilaian, f) Teknik pengumpulan data, g) Teknik pengolahan data.
Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan berisikan: a) Deskripsi data awal penelitian, b) Pelaksanaan dan hasil penelitian, c) Pembahasan hasil penelitian.
Bab V Kesimpulan dan Saran berisikan : a) Kesimpulan, b) Saran.
Daftar pustaka berisikan buku-buku penunjang dalam penulisan skripsi.
© 2011|bima a prasetyo
0 komentar:
Post a Comment